Pemuda Pancasila PAC Gubeng Gelar Silaturahmi dan Perkenalan Pengurus Ranting

Pemuda Pancasila PAC Gubeng Gelar Silaturahmi dan Perkenalan Pengurus Ranting

Reporter  : Abul – SRN

SRN/SURABAYA/29-07-2024 – Kepengurusan Pemuda Pancasila PAC  Kecamatan Gubeng, Surabaya mengadakan acara Silaturahmi dan Perkenalan Penurus PAC dan Ranting di Wilayah Guben, di  Hotel Said Surabaya,  pada Minggu (28/07/24), pukul 13.00 WIB.

Silaturahmian Perkenalan kepengurusan PP PAC an Rantin Wilayah Gubeng,  dihadiri Ketua OK, Samsurin, Wakil Ketua MPC , Pramuya, Ketua PP PAC Gubeng, Solecha,  didampingi Sekretaris PP PAC, Bendahara PP PAC Gubeng,  serta jajaran pengurus Ketua Ranting,  dan para Anggota Pemuda Pancasila PAC Gubeng.

Ketua OK, Samsurin, Tengah

Dalam acara tersebut, Ketua OK, Samsurin, menyampaikan pesan kepada seluruh Pengurus PAC  dan Ranting di Wilayah Kecamatan Gubeng, “untuk selalu dalam Satu Komando, dan tunduk dalam aturan AD ART, serta merubah paradikma akan kesan PP (Pemuda Pancasila) yang arogan dan preman, mari sama sama menjadikan Ormas tertua di Inonesia ini yang peduli akan masyarakat, dalam lingkup dibidang, Sosial, Ekonomi dan Pendidikan“.

Wakil Ketua MPC, Pramuya

Begitu pula dengan Wakil Ketua MPC, Pramuya, juga memberikan masukan kepada Ketua PAC dan Ketua Ranting Wilayah Gubeng, supaya segera menertibkan Administrasi para angotanya, dan juga mempersiapkan tempat kesekertariatan Pemdua Pancasila, dan papan nama, supaya semua bisa  menjalankan Oranisasi ini.

Ketua PP PAC Gubeng, Solecha

Dalam Sambutan dari Ketua PP PAC Gubeng, Solecha, menyampaikan kepada Ketua Ranting, untuk segera melengkapi kepengurusannya, dan mulai membuat program kerja..

Pada kesempatan itu  pula Ketua PAC Gubeng , memberikan pesan kepada para pengurus dan anggota untuk saling menjaga kekompakan dan saling mengenal satu sama lain. “Kami selaku Ketua PAC Gubeng agar kedepannya Pemuda Pancasila PAC Gubeng  untuk lebih baik lagi,” harapnya. 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.