ASOSIASI RELAWAN MULAI SIAP TEMPUR UNTUK 2024

ASOSIASI RELAWAN MULAI SIAP TEMPUR UNTUK 2024

Reporter  : Ali Wafi

SRN/SURABAYA/19-06-2023 – Sekitar pada hari Jum’at (15/06), Mahkamah Kanstitusi (MK) Ketuk palu Pemilu pada 14-02-2024 mendatang, dengan sistem  Pemilu Terbuka.

Setelah penetapan Pemilu Terbuka, para Bacaleg Surabaya mulai ambil posisi Setrategi Perang untuk mensiasati dan meraih  perolehan suara sebayak banyaknya.

Wawali Kota Surabaya, Armuji bersuara, saat di temui oleh Media SRN Surabaya mengatakan bahwa, Pemilu 2024 mendatang di harap sumua para Bacaleg harus patuh dengan aturan dari KPU wajib taat akan hukum dan aturan yang sudah di tetapkan oleh KPU.

Wawali Armuji berpesan, jangan sampai ada Money Politik, untuk meraih perolehan suara,  itu sangat tidak mendidik.

Belajarlah Politik yang bersih, kalo ingin menjadi Politisi yang lebih baik dan di percaya sama Masyarakat,  Insya’alloh kalian akan menjadi Politisi yang amanah

Arjuna Rizki Dwi Krisnayana, yang akarap di panggil Arjuna merupakan Bacleg dari Dapil 4, Brangkat dari Partai PDI-Perjuanga, Yang berdomisili di Ngagel Mulyo, Kelurahan Ngagel Rejo Surabaya, saat temui para Relawan Dapil 4 mengatakan, siap untuk menampung aspirasi dan keluhan Warga apa bila Warga kesulitan, baik Pendidikan atau Kesehatan.

Arjuna akan membentuk Tim Khusus untuk melayani warga, akses ini sangatlah penting memudahkan warga yang lagi kesulitan, ulasan dari Bacaleg dapil 4, Krisna.

Di hadiri para Relawan 5,  Kecamatan Dapil 4,  Wonokromo, Pagesangan, Jambangan, Sawahan, Sukomanunggal. Relawan yang hadir siap tempur untuk memenangkan Arjuna  di Dapil 4, Kumpulnya Relawan ini, akan bekerja keras untuk maraih suara yg ada di Kecamatan masing masing. Dan berdoa’ bersama semoga Bacaleg yang kita kondisikan nantinya, bisa membawa Warga Dapil 4 kebih sejahtera.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.